Resep Minuman Wedang Sekoteng | Resep Minuman Segar

Resep Minuman Wedang Sekoteng

resep wedang sekoteng

Resep Cara Membuat Minuman Hangat Wedang Sekoteng 

Sekoteng merupakan minuman tradisional asli nusantara yang berasal dari jawa Tengah. Minuman hangat berbahan dasar jahe ini sangat nikmat diminum disaat malam hari atau disaat cuaca dingin. Minuman ini sangat enak dan berhasiat tinggi juga berkhasiat menambah daya tahan tubuh karena menggunakan racikan dari rempah-rempah alami asli Indonesia, ditambah bahan-bahan lain seperti potongan roti, kacang tanah, pacar cina, dan kacang hijau. Cara membuat wedang sekoteng ini juga sangat mudah. Berikut kami ulas resep minuman cara membuat minuman hangat sekoteng :

Bahan-bahan/bumbu-bumbu minuman hangat sekoteng :

  • roti tawar sebanyak 2 buah, potong menjadi kotak-kotak
  • kacang tanah sebanyak 75 gram, kupas, kemudian sangrai
  • sagu mutiara sebanyak 25 gram
  • susu kental manis putih sebanyak 4 sendok teh
  • kacang hijau sebanyak 75 gram, kemudian rebus

Kuah Jahe:
  • 1.500 ml air
  • 100 gr jahe yang dibakar kemudian memarkan
  • gula pasir sebanyak 200 gram
Cara Pengolahan :
  1. Pertama-tama rebus sagu mutiara dalam 750 ml air yang mendidih hingga bening. Angkat kemudian tiriskan. Kemudian cuci di bawah air yang mengalir dan sisihkan.
  2. Lalu rebus bahan kuah jahe di atas api yang sedang hingga mendidih. Kecilkan api. Masak kembali selama kurang lebih 20 menit sampai harum.
  3. Tata roti tawar, sagu mutiara, dan kacang hijau rebus dalam mangkuk kecil.
  4. Siramkan kuah panas dan tambahkan susu kental manis dan kacang tanah sangrai. Hidangkan selagi panas.
Untuk 6 porsi
Bagaimana mudah bukan cara membuatnya. Anda bisa membuka usaha minuman hangat ini dengan berkeliling atau berjualan di pinggir jalan dengan konsep cafe kecil di malam hari. Selamat mencoba resep minuman hangat wedang sekoteng ini.

Link Banner

fenuz DESAIN RUMAH MINIMALIS PUSAT GROSIR TOKO ONLINE BLOGSPOT SERVICE LAPTOP BELAJAR PHOTOSHOP RESEP MASAKAN RESEP MINUMAN SEGAR TUTORIAL KOMPUTER IKLAN JUAL RUMAH JUAL GAME KOMPUTER RESEP TRADISIONAL DOWNLOAD GAME KOMPUTER PELUANG USAHA RESEP MASAKAN ARTIKEL WANITA TUTORIAL HIJAB ARTIKEL KESEHATAN ARTIKEL OLAHRAGA BELAJAR NGEBLOG. ARTIKEL BLOGGER GROSIR TAS GROSIR JAM TANGAN GROSIR JILBAB GROSIR SPREI GROSIR KAOS GROSIR BAJU HAMIL GROSIR SPARE PART MOTOR GROSIR BAJU GROSIR BAJU ANAK GROSIR KOSMETIK DESAIN TANGGA PINTU MINIMALIS PAGAR RUMAH MINIMALIS RUKO MINIMALIS DESAIN TAMAN RUMAH GORDEN MINIMALIS RUANG DAPUR MINIMALIS RUANG TAMU MINIMALIS RUMAH KLASIK KAMAR MANDI MINIMALIS DESAIN KAMAR TIDUR BACKLINK URL AUTO BACKLINK BELAJAR WORDPRESS PELUANG BISNIS ONLINE AUTO BACKLINK ARTIKEL INTERNET ARTIKEL KOMPUTER BELAJAR PHOTOSHOP RESEP MINUMAN IKLAN GRATIS DESAIN RUMAH MINIMALIS PUSAT GROSIR RESEP MASAKAN MINUMAN SEHAT DESAIN RUMAH MINIMALIS PUSAT GROSIR RESEP MASAKAN

Tukar Link

RESEP MINUMAN

Link Sobat